Sabtu, 10 Desember 2011

Lyrics Lagu Best Friends Forever


CherryBelle - Best Friends Forever

‘kan selalu bersama dalam suka duka
Berbagi segalanya
Di saat ku termenung kau datang bawa cerita
Di saat ku bahagia kau jaga penuh hatiku
Apapun kisahku kamu ada untukku
Hanya kaulah sahabat sejatiku
Kita ‘kan selalu bersama dalam suka duka
Berbagi segalanya tak terpisahkan
Hanya kau yang ada di hatiku
Kita ‘kan selalu bersama menggapai semua cinta
Dan meraih dunia walau badai menghadang tak akan kita terluka
Cause you are my best friend forever
Di saat ku termenung kau datang bawa cerita
Di saat ku bahagia kau jaga penuh hatiku
Apapun kisahku kamu ada untukku
Hanya kaulah sahabat sejatiku
Kita ‘kan selalu bersama dalam suka duka
Berbagi segalanya tak terpisahkan
Hanya kau yang ada di hatiku
Kita ‘kan selalu bersama menggapai semua cinta
Dan meraih dunia walau badai menghadang tak akan kita terluka
Cause you are my best friend forever
‘kan selalu bersama dalam suka duka
Berbagi segalanya
Kita ‘kan selalu bersama dalam suka duka
Berbagi segalanya tak terpisahkan
Hanya kau yang ada di hatiku
Kita ‘kan selalu bersama menggapai semua cinta
Dan meraih dunia walau badai menghadang tak akan kita terluka
Terluka tak akan kita terluka
Cause you are my best friend forever

Arti Persahabatan



|||||||||||||||||||||||||
Mempunyai satu sahabat sejati lebih berharga dari seribu teman yang mementingkan diri sendiri . . .

|||||||||||||||||||||||||
Apa yang kita alami demi teman kadang-kadang melelahkan
dan menjengkelkan, tetapi itulah yang membuat persahabatan
mempunyai nilai yang indah . . Persahabatan sering menyuguhkan beberapa cobaan, tetapi persahabatan sejati bisa mengatasi cobaan itu bahkan bertumbuh bersama karenanya…


|||||||||||||||||||||||||

Seorang sahabat tidak akan menyembunyikan kesalahan untuk menghindari perselisihan, justru karena kasihnya ia memberanikan diri menegur apa adanya. Sahabat tidak pernah membungkus pukulan dengan ciuman, tetapi menyatakan apa yang amat menyakitkan
dengan tujuan sahabatnya mau berubah . . .


|||||||||||||||||||||||||

Persahabatan tidak terjalin secara otomatis tetapi membutuhkan proses yang panjang seperti kepompong menjadi kupu-kupu. Persahabatan diwarnai dengan berbagai pengalaman suka dan duka, dihibur-disakiti, diperhatikan-dikecewakan, didengar-diabaikan, dibantu-ditolak, namun semua ini tidak pernah sengaja dilakukan dengan tujuan kebencian . . .


{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{

Proses dari teman menjadi sahabat membutuhkan usaha pemeliharaan dari kesetiaan, tetapi bukan pada saat kita membutuhkan bantuan barulah kita memiliki motivasi mencari perhatian, pertolongan dan   pernyataaan kasih dari orang lain, tetapi justru kita beriinisiatif memberikan dan mewujudkan apa yang dibutuhkan oleh sahabatnya.

{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{{
Mencari seorang SAHABAT memang tak semudah membalikkan telapak tangan..
Seorang sahabat tidak mungkin bersenang senang diatas penderitaan sahabatnya. . . 

Jumat, 09 Desember 2011

Puisi Persahabatan


Persahabatan

Persahabatan adalah hidup
Ia mengalir di darahku
Bergetar di nadiku
Berirama dengan tiap detak jantung

Persahabatan adalah tokoh
Setegar batu karang
Seperti tembok Cina
Meski raga tumbang
Ia akan selalu tegak dalam dada yang memendam langit

Tak mengenal ras dan bahasa
Tak pula memandang ia dari warna
Miskin dan kaya bukan bencana
Susah senang lalui bersama

Terdiam kita dalam sunyian
Merenung ia tak kunjung datang
Menangisi kenangan mati di jalan
Seribu keceriaan tak terlupakan

Senin, 05 Desember 2011

Persahabatan Ayunie_Phietry

Fitri bagi Yuni :


     Di awal masuk SMA, memang diadakan MOS. Dari awal, aku uda gak setuju sekolah disini, tapi ini semua kemauan Orang Tuaku. Setelah pembagian kelas, ternyata aku masuk di kelas X-5. Inilah awal perkenalanku sama FITRI WIDYANTI.  Pertama masuk kelas, aku ngerasa asing banget. Ya maklumlah, yang diterima disekolah ini dari SMPku memang terbatas. Waktu itu, aku bingung harus duduk sama siapa. Tiba tiba ajah,, “ Mbak, disini kosong nggak . .??” . . trus aku bilang “ Ooh, iya . .”.. itulah awal perkenalanku sama Fitri. Setelah itu, aku sama Fitri semakin dekat sampai sekarang kita menjadi sahabat. Kita sering curhat-curhatan, entah itu masalah keluarga, cinta, atopun masalah teman. Dari situlah aku tau kalo dia pernah suka sama anak yang inisialnya “A” . . .
Fitri itu anaknya apa yahh .... anaknya suka makan, hehehehe . . kalo uda liat makanan, pasti tergoda..
Fitri itu, kadang-kadang jaiillll banget,  kadang-kadang juga nyebelin . .
Tapi, anaknya asyiik kok . . .
Persahabatan kalo gak ada asem manisnya pasti gak seruuuu . ..!!!
Fahiimtum . .. ???






Yuni bagi Fitri :


Em awalnya ketemu ama yuni di kelas X-5. Awal pertemuan di kelas X-5. Aku bingung harus duduk sama siapa. Sama sekali aku gag kenal sama anak satu kelas tersebut. Karena bingung harus duduk dimana, terus waktu itu aku lihat ada satu anak yang duduknya sendirian. Terus aku nyamperin. Anak itu namanya Yuni, tapi bukan nama artis yang namanya Yuni Shara loh,, beda banget!!!
Nama panjangnya Yuni Agustina. Biasanya dipanggil Yuni. Lahir tanggal 2 Agustus 1995. Rumahnya di Taman Sidoarjo.
 Pertama kalinya ketemu ama dia ntu pendieeeeeemmm buanget, -bener diem heran banget aku.. Aku ngajakin omong-omongan dianya Cuma senyum, ndengerin, ea kadang cuek sich anaknya. Mungkin itu perkenelan pertama seperti kata pepatah tak kenal maka tak sayang.
Lambat laun aku pun mengenal Yuni, ternyata Yuni itu gag sependiem yang aku pikirkan. Yuni itu anaknya bawel, rame, ruajin banget kalo ngerjain tugas, tapi kalo cuek, cueknya kebangetan, kalo ngomong cuepet banget (kayak kereta api hahaha), kalo lagi ingin sesuatu dia harus bisa mendapatkannya. Itulah sifat Yuni menurutku.
Biasanya di kelas kita sering curhat-curhatan bareng, menggunjing orang bareng, tapi biasanya aku suka banget ngejahilin Yuni. Hehehe :D
Saat kenaikan kelas XI ternyata juga sekelas lagi ama Yuni dan sebangku pula. Mudah-mudahan pertemanan yang terjalin ini gag pernah hilang. Amiiinnnn